Rekomendasi peserta diklat fasilitator pengelolaan Kebun Bibit Rakyat (KBR), Balai Diklat Kehutanan Bogor Tahun 2013 :
1. Penyuluh/ Pendamping Lapangan KBR dilibatkan mulai dari proses awal penyusunan proposal KBR;
2. Kelompok Tani KBR adalah kelompok tani yang telah teregistrasi di BP4K (instansi berwenang);
3. Lokasi KBR adalah lokasi lahan kritis sesuai dengan yang ada di rencana teknis rehabilitasi hutan/lahan;
4. Keberlanjutan program KBR di masyarakat secara swadaya.
No comments:
Post a Comment